Alternatif Pendidikan Positif: Mendisiplinkan Siswa tanpa Menggunakan Kekerasan

Authors

  • Ashari Ashari Universitas KH. Abdul Chalim Mojokerto Author

Keywords:

Alternatif Pendidikan, Alternatif, Pendidikan Positif, Kedisiplinan, Kekerasan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep dasar dan dampak yang dihasilkan oleh pendekatan pendidikan positif sebagai alternative meningkatkan kedisiplinan siswa tanpa kekerasan. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kulitatif dengan jenis pustaka serta sumber data diambil dari literartur ilmiah. Hasil penelitian menunjukan bahwasanya konsep dasar dari pendidikan positif adalah Suatu pendekatan yang menitikberatkan pada kesejahteraan siswa, pengembangan karakter positif, penguatan kekuatan individu, kerjasama aktif antara guru, siswa, dan orang tua, serta pembelajaran yang melibatkan kegiatan aktif dan kreatif, disertai dengan pemberian umpan balik positif. Dan dampak yang ditimbulkan dari pendekatan ini terhadap kedisiplinan siswa tanpa melalui gesekan fisik adalah segnifikan dengan penyadaran melalui prioritas tindakan yaitu membantu siswa memahami konsekuensi dari tindakan mereka dan mendorong mereka untuk belajar dari kesalahan

References

Amri, M. K. (2023). Anti-Korupsi dalam Pendidikan Islam (Studi tentang Implementasi Nilai-Nilai Integritas dalam Sistem Pendidikan). Journal on Education, 05(03).

Fadhilah, A. N., & Munjin. (2022). Kekerasan dalam Pendidikan di Sekolah: Bentuk, Sebab, Dampak, dan Solusi. Jurnal Kependidikan, 10(2). https://doi.org/10.24090/jk.v10i2.8209

Fadli, M. R. (2021). Memahami desain metode penelitian kualitatif. HUMANIKA, 21(1). https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075

Fikria Adira, H. (2023). Pemikiran Harun Nasution (Religius-Rasional) Tentang Pendidikan Islam Dan Relevansinya Dengan Dunia Pendidikan Islam Kontemporer. Urnal Pendidikan Dan Studi Islam , 9(1).

Fitria, N. (2023). Kajian Prinsip Dasar Manajemen Pendidikan Islam. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(8). https://doi.org/10.54371/jiip.v6i8.2454

Ibeng, P. (2023). Pendidikan : Pengertian, Tujuan, Fungsi Menurut Para Ahli. Pendidikan.Co.Id.

Lailaturrahmawati, L., Januar, J., & Yusbar, Y. (2023). Implementasi Pembiasaan Shalat Berjama’ah Dalam Membentuk Karakter Kedisiplinan Siswa. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1). https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.110

Lisabella, M. (2013). Model Analisis Interaktif Miles and Huberman. Universitas Bina Darma.

Musyafira, I. D., & Hendriani, W. (2021). Sikap Guru Dalam Mendukung Keberhasilan Pendidikan Inklusi. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 7(1). https://doi.org/10.33394/jk.v7i1.3105

Ramadhanti, A. (2023). Studi Literatur : Penerapan Psikologi Positif Terhadap Bidang Pendidikan di Indonesia. Journal Evaluation in Education (JEE), 4(2). https://doi.org/10.37251/jee.v4i2.309

Ramdan, T., Wibowo, D. V., & Nurseha, A. (2023). Implikasi Budaya dalam Pendidikan Terhadap Pembentukan Karakter Positif Bagi Siswa MA Al-Ishlah Sagalaherang. Jurnal Pendidikan Sultan Agung, 3(2). https://doi.org/10.30659/jp-sa.3.2.92-100

Sari, N., Januar, J., & Anizar, A. (2023). Implementasi Pembelajaran Akidah Akhlak Sebagai Upaya Mendidik Kedisiplinan Siswa. Educativo: Jurnal Pendidikan, 2(1). https://doi.org/10.56248/educativo.v2i1.107

Downloads

Published

2024-11-20

Issue

Section

Articles

How to Cite

Alternatif Pendidikan Positif: Mendisiplinkan Siswa tanpa Menggunakan Kekerasan. (2024). Journal of Education and Contemporary Linguistics , 1(1), 1-11. https://journal.alifba.id/index.php/jcl/article/view/14